Berikut Menu Berbuka Puasa dan Lebaran Sederhana yang Patut Kamu Coba, Paling Utama Rendang

×

Berikut Menu Berbuka Puasa dan Lebaran Sederhana yang Patut Kamu Coba, Paling Utama Rendang

Bagikan berita
RENDANG DAGING: Perempuan Indonesia yang bekerja di Randang Rajo-Rajo, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang, Sumatera Barat menyiapkan rendang sapi dalam paket kiloan sebelum pendistribusian ke luar daerah, April 4, 2022. Harga daging sapi di Indonesia n
RENDANG DAGING: Perempuan Indonesia yang bekerja di Randang Rajo-Rajo, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang, Sumatera Barat menyiapkan rendang sapi dalam paket kiloan sebelum pendistribusian ke luar daerah, April 4, 2022. Harga daging sapi di Indonesia n

2 cm jahe

1/2 sdt lada

Cara Buat:

Siapkan bahan-bahan bumbu yang mau dihaluskan.

Potong daging sesuai selera.

Tumis bahan-bahan bumbu halus, dan tambahkan garam, daun serai, serta daun salam hingga harum.

Setelah itu, masukkan daging dan kecap manis, aduk rata, lalu masukkan air secukupnya. Masak hingga daging empuk.

Jika air habis tapi daging masih belum empuk, tambahkan air panas lalu aduk dan masak kembali dengan menutup panci atau penggorengan dengan tutupnya. Masak hingga air menyusut dan mengental.

Pindahkan ke mangkuk saji, beri taburan bawang goreng.

Semur daging ini pun siap disajikan sebagai hidangan Lebaran.

Sayur Pepaya khas Menu Lebaran

Berikut ini adalah resep termasuk bahan-bahan yang dibutuhkan dan cara membuat menu lebaran berkuah berupa sayur pepaya untuk kamu coba:

Bahan-bahan menu lebaran sayur pepaya:

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini