Kemudian dengan uang ini, RD dan P berangkat ke Jakarta menggunakan bus dan terus ke Bekasi.
Setelah di Bekasi, RD dan P menikah siri. Hal ini terlihat dari berkas yang dibawa RD. Sedangkan P saat ini telah hamil 1 bulan.
Karena tak kunjung mendapatkan pekerjaan di Bekasi, RD kehabisan uang dan memutuskan untuk pergi ke Duri, Riau.
Baca juga: Kelurahan Nunang Daya Bangun Dicanangkan sebagai Kelurahan Bersinar di Kota Payakumbuh
Namun, setiba di Palembang uangnya benar-benar tidak ada lagi. Ia pun berinisiatif untuk menemui perantau Minang di Palembang untuk meminta uang.
Dari pertemuan ini, perantau di Palembang meng-upload foto RD dan P di grup media sosial perantau Minang dan dilihat oleh keluarganya sendiri.
Dari sini, keluarga melacak keberadaan RD dan meminta perantau untuk mengarahkan kakak beradik ini ke Sumbar.Kemudian perantau di Palembang ini memberikan uang dan memesan bus ke Sumbar dan berhenti di terminal Padang Panjang, Sabtu (09/12/2020) sekitar pukul.09.00 WIB.
Baca juga: Sejarah Cagar Budaya Eks Rumah Pejabat Belanda (Apotik Bhakti Medika Farma) di Kota Payakumbuh
Setiba di terminal, RD langsung diamankan oleh keluarganya sendiri dan diserahkan ke Polres Payakumbuh.
Editor : Redaksi