HALONUSA - Pada artikel ini, terdapat informasi terkait 5 jenis dan fungsi UMKM (Usaha Kecil Mikro dan Menengah) bagi masyarakat dan Pemerintah.
Jika ditelusuri secara garis besar, UMKM berfungsi untuk meningkatkan perekonomian masyarakat serta membantu perputaran uang dalam sistem pemerintahan.
Seperti yang diketahui, jika perekonomian masyarakat meningkatkan juga membantu pemerintah dan tidak mengkhawatirkan lagi persoal segala kekurangan.
Sehingga, segala jenis bantuan pemerintah kepada masyarakat perlahan dikurangi. Tentunya pemerintah bisa semakin kaya, karena tidak perlu lagi berhutang ke negara lain.
Kenapa negara makin kaya jika UMKM meningkat? Karena pemerintah hidup dari pajak masyarakat, jadi kalau warga sudah sejahtera, maka tak perlu lagi dibantu oleh pemerintah.
5 Jenis UMKM
1. Kuliner
Sebagai salah satu jenis usaha produktif, pelaku UMKM pada bidang kuliner dapat menjadikan bisnis ini sebagai ladang cuan. Karena pastinya, manusia tidak bisa hidup tanpa makan.2. Fashion
Pakaian berupa fashion juga merupakan bidang penting dalam kehidupan, mulai dari baju dan celana serta aksosoris lain hingga jenis penunjang seperti alas kaki atau bahkan topi sekalipun.
3. Kecantikan
Editor : Fathia