8 Ide Usaha di Desa, Untungnya Bikin Kaget dan Ketagihan!

×

8 Ide Usaha di Desa, Untungnya Bikin Kaget dan Ketagihan!

Bagikan berita
Ilustrasi. (Foto: Canva/Pinterest)
Ilustrasi. (Foto: Canva/Pinterest)

HALONUSA- Melakukan inovasi usaha di desa menjadi salah satu peluang bisnis yang menjanjikan, meskipun terlihat sepele.

Namun, jika kamu mampu mengedukasi calon konsumen dengan baik, bisnis di desa akan terus berkembang.

Membuka bisnis di desa merupakan pilihan yang tepat karena persaingan di desa cenderung lebih sedikit.

Jika kamu tertarik untuk mencoba peruntungan bisnis dengan melakukan inovasi di desa, berikut adalah 8 rekomendasi usaha inovatif yang bisa kamu pertimbangkan.

Semuanya dirangkum dengan sangat detail dari kanal Youtube Bisnis Bagus, sehingga dapat kamu pahami dengan mudah.

8 Ide Usaha di Desa Untung Melegit

1. Bisnis Laundry antar Jemput

Jika kamu mengamati dengan detail, kamu akan menemukan fakta bahwa masih banyak rumah di desa yang tidak dilengkapi dengan mesin cuci.

Peluang ini bisa kamu manfaatkan dengan membuka bisnis laundry antar jemput. Dengan demikian, kamu dapat menarik perhatian konsumen dengan menawarkan layanan antar jemput ke rumah.

Bisnis laundry di desa tidak memerlukan modal yang terlalu besar. Kamu bisa memulainya dengan skala kecil menggunakan satu unit mesin cuci.

Seiring berkembangnya bisnis, kamu dapat menambah unit mesin cuci sesuai dengan perkembangan bisnis yang kamu jalani.

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini