Era Sosiety 5.0, Wagub Audy: Tetap Pertahankan Kearifan Lokal

×

Era Sosiety 5.0, Wagub Audy: Tetap Pertahankan Kearifan Lokal

Bagikan berita
Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Audy Joinaldy pada acara Webiner Musyawarah Luar Biasa Forum Komunikasi Mahasiswa Pengembangan Masyarakat Islam (Forkommasi) se Sumatera Barat di Auditorium Kampus II IAIN Batusangkar, pada Jum'at (2/7/2021).
Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Audy Joinaldy pada acara Webiner Musyawarah Luar Biasa Forum Komunikasi Mahasiswa Pengembangan Masyarakat Islam (Forkommasi) se Sumatera Barat di Auditorium Kampus II IAIN Batusangkar, pada Jum'at (2/7/2021).

HALONUSA.COM - Peran milenial (pemuda) sangat berpengaruh terhadap perubahan Era Sosiety 5.0, yaitu mempergunakan teknologi dengan sebaik-baiknya sehingga mampu mengintegrasikan ruang maya dan ruang fisik menjadi satu.

Belakangan ini ini istilah Industri 4.0 santer menghiasi media massa maupun media sosial. Belum usai hiruk-pikuk akibat Revolusi Industri 4.0, yang dibarengi perkembangan era disrupsi, tiba-tiba kita dikejutkan dengan munculnya Society 5.0 (masyarakat 5.0).

Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Joinaldy mengatakan peran pemerintah dalam memberdayakan masyarakat di Era 5.0 dengan mempertahankan kearifan lokal perlu mengenalkan peran Society 5.0 pada kehidupan sehari-hari "Social Cyber System and Machine Learning in Era Society 5.0".

Baca juga: Kamis Besok, Presiden Joko Widodo Melantik Mahyeldi Audy Sebagai Pemimpin Provinsi Sumbar

Hal ini disampaikan Wagub Sumbar pada acara Webiner Musyawarah Luar Biasa Forum Komunikasi Mahasiswa Pengembangan Masyarakat Islam (Forkommasi) se Sumatera Barat di Auditorium Kampus II IAIN Batusangkar, pada Jum'at (2/7/2021).

"Kita dikejutkan saat Pemerintah Jepang Tahun 2019 memperkenalkan Era 5.0 atau super smart society, dibuat sebagai solusi dan tanggapan dari revolusi industri 4.0 dan dianggap akan menimbulkan degradasi manusia," kata Audy Joinaldy.

Orang nomor dua di Sumbar yang juga "Milenial Minang" ini menjelaskan bahwa dalam kegiatan ini masyarakat di dorong untuk dapat menyelesaikan berbagai tantangan dan permasalahan sosial dengan memanfaatkan berbagai inovasi yang lahir di era Revolusi industri 4.0.

Ada tiga hal ditandai dengan akan hadirnya Era Society 5.0, yaitu:

Baca juga: Audy Kembali untuk Milenial Manang

1. Munculnya bisnis baru yang strategi yang lebih inovatif dan Intangible Assets (aset tak berwujud fisik) yang bisa diperjual belikan, seperti aplikasi online.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini