Baca juga: Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Koto Anau di Kabupaten Solok
Pada bagian ini terdapat 6 buah tiang penyangga bangunan pada masing-masing sisinya. Jumlah jendela rumah 8 buah (yang terletak 4 buah pada masing-masing samping kiri-kanan bangunan pada bagian depan).
Sedangkan pintu masuk utama terdapat persis pada bagian tengah depan bangunan. Pada tiap-tiap jendela dan pintu atas bangunan terdapat hiasan dengan motif flora (suluran-suluran) yang pada bagian tengahnya terdapat ukiran mahkota.
Secara umum, kondisi bangunan sudah rusak parah, dimana hampir 90% bangunan hancur/rusak.
FungsiDulunya digunakan sebagai hunian dan sekarang tidak difungsikan lagi.
Sumber: BPCB Sumbar
Editor : Redaksi