5 Alasan Mengapa Kaum Milenial, Harus Memulai Bisnis Online Sekarang Juga!

×

5 Alasan Mengapa Kaum Milenial, Harus Memulai Bisnis Online Sekarang Juga!

Bagikan berita
Ilustrasi alasan kaum milenial wajib bisnis online 2024. (Foto: kanal Youtube Markey-Appkey)
Ilustrasi alasan kaum milenial wajib bisnis online 2024. (Foto: kanal Youtube Markey-Appkey)

Makanya kalau barangnya laku, kamu nggak ada kerugian sedikitpun. Hanya saja, kamu harus siap menghadapi komplain dari pembeli. Ini adalah risiko yang harus kamu tanggung.

Jika pembeli merasa tidak puas dengan barang yang diterima, kamu harus rela barang itu dikembalikan dan menggantinya dengan yang sesuai keinginan mereka.

4. Jangkauan Pasar yang Luas

Adanya internet jangan membatasi siapapun untuk mengakses informasi. Makanya jangan kaget kalau kamu punya bisnis online tiba-tiba dapat pesan dari luar negeri.

Karena itu kekuatan internet yang jangkauannya sangat luas. Berbeda dengan bisnis konvensional yang untuk bisa terkenal cukup susah dan butuh waktu lebih lama supaya banyak orang tahu produk kamu itu bagus.

Tapi nggak ada salahnya juga punya toko offline saat sedang melakukan bisnis online ini. Justru menguntungkan, orang-orang sekitar bisa datang langsung ke toko dan lihat barangnya.

Sedangkan untuk orang-orang di luar sana bisa cek akun kamu di marketplace atau sosial media.

5. Keuntungan Lebih Besar

Ini nih yang paling kalian tunggu-tunggu, keuntungannya lebih besar. Ngomongin soal untung, bisnis online profitnya lebih besar dibandingkan dengan bisnis konvensional.

Alasan utamanya karena modal yang diperlukan lebih kecil dari awal, jadi nggak mengeluarkan banyak biaya ini itu.

Editor : Dewi Fatimah
Bagikan

Berita Terkait
Terkini