7 Jenis Pinjaman Buat UMKM dan Cara Pengajuannya

×

7 Jenis Pinjaman Buat UMKM dan Cara Pengajuannya

Bagikan berita
Ilustrasi UMKM (foto: ideogram AI)
Ilustrasi UMKM (foto: ideogram AI)

6. KUR Bank

Berbeda dengan KUR adalah sebuah program pinjaman dari pemerintah yang pembayaran bunga bulanannya cuma 6% per tahun atau lebih murah dari pinjol atau pun pinjaman konvensional manapun, namun tidak semua bank yang menyalurkannya.

Berdasarkan info terkait, penyaluran KUR baru dilakukan oleh beberapa Bank Negeri seperti BRI, BNI, Mandiri dan BSI serta beberapa Bank swasta terpilih seperti BCA hingga Pegadaian. Baca infomasi selengkapnya dengan klik link di bawah ini;

  • https://www.halonusa.id/tag/kur
  • https://news.halonusa.id/tag/kur

7. Kredit Modal Kerja Bank

Terakhir, Kredit Modal Kerja Bank merupakan salah satu program pinjaman dari Bank itu sendiri. Misalnya saja BRI punya jenis Kredit Modal Kerja, begitu pula dengan BCA hingga OCBC NISP.

Intinya, tujuan pengajuan pinjaman Bank dengan jenis Kredit Modal Kerja ini memang diperuntukkan bagi para pelaku UMKM agar membiayai segala kebutuhan untuk penggunaan dana produktif.

Cara Pengajuan 7 Jenis Pinjaman UMKM

Sementara untuk tahap pengajuan ke-7 pinjaman UMKM tersebut, dapat dilakukan dengan mengunjungi situs resmi terkait. Misalnya pinjol Amartha, maka penuhi segala syarat dan ketentuan yang ditetapkan.

Begitu pula jika ingin pengajuan KUR atau pun Kredit Modal Kerja, dapat datangi Bank penyalur misal BRI serta ikuti intruksi yang ditawarkan oleh pihak Bank sebelum mulai berhutang.

Itulah informasi terkait 7 Jenis Pinjaman Buat UMKM dan Cara Pengajuannya, berdasarkan rangkuman Halonusa dari berbagai sumber di artikel ini. Semoga bermanfaat. (*)

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini