10 Rekomendasi Tempat Makan yang Mantap di Padang, Dijamin Enak!

×

10 Rekomendasi Tempat Makan yang Mantap di Padang, Dijamin Enak!

Bagikan berita
Tempat makan rekomendasi di Kota Padang. (Kolase: Halonusa.id)
Tempat makan rekomendasi di Kota Padang. (Kolase: Halonusa.id)

HALONUSA - Berikut dalam artikel ini akan membahas seputar tempat makan yang enak dan mantap untuk dinikmati di kota Padang.

Di Padang, selain terkenal dengan panorama alamnya yang memukau dan pesonanya kota tua, kota ini juga dikenal akan kekayaan kuliner Minangkabau yang layak untuk dicicipi.

Beberapa di antaranya termasuk soto Padang, sala lauak, langkitang, dan bubur kampiun.

Tak hanya menyajikan masakan tradisional Minangkabau, Kota Padang juga menghidangkan beragam jajanan modern yang akan memanjakan lidah Anda.

Jika Anda ingin mencoba kuliner khas Padang, berikut adalah beberapa tempat makan yang dapat Anda kunjungi.

10 Tempat Makan di Kota Padang

1. Ongkrongan Turagari

Sumber foto: Istimewa
Sumber foto: Istimewa

Ongkrongan Turagari berlokasi di Jalan Veteran Nomor 66, Purus, Padang Barat, Kota Padang.

Dekat dengan Pantai Padang, tempat ini buka setiap hari mulai dari pukul 18.00 hingga 02.00. Menu yang disajikan meliputi lontong sayur, nasi sup, bubur kampiun, bubur kacang ijo, dan berbagai gorengan seperti sala lauak.

Harga menu berkisar antara Rp 8.000 hingga Rp 20.000 per porsi.

2. Es Durian Ganti nan Lamo

Editor : Heru C
Sumber : Kompas.com
Bagikan

Berita Terkait
Terkini