5 Kafe Rekomendasi Bukber Ramadhan 2023 di Pariaman Sumbar, Enak, Murah dan Hemat Dikantong

×

5 Kafe Rekomendasi Bukber Ramadhan 2023 di Pariaman Sumbar, Enak, Murah dan Hemat Dikantong

Bagikan berita
Luasnya ruangan Discovery Cafe & Resto. (Foto: Google Maps/Abyu1709)|Visualisasi Pondok Lesehan Joyo Makmur (foto: Google Maps/Dilla)|Konsep Romusha Garden yang berwarna-warni dan berbeda dari namanya dengan arti kerja paksa dari Bahasa Jepang (foto:
Luasnya ruangan Discovery Cafe & Resto. (Foto: Google Maps/Abyu1709)|Visualisasi Pondok Lesehan Joyo Makmur (foto: Google Maps/Dilla)|Konsep Romusha Garden yang berwarna-warni dan berbeda dari namanya dengan arti kerja paksa dari Bahasa Jepang (foto:

[caption id="attachment_50027" align="alignnone" width="623"]Pelanggan kafe Tong Kopi (foto: Google Maps/Alinur AI) Pelanggan kafe Tong Kopi (foto: Google Maps/Alinur AI)[/caption]

Tempat ngopi yang beralamat di Lohong, Kecamatan Pariaman Tengah, Kota Pariaman, Sumbar tersebut beroperasi dari pukul 13.00-23.00 WIB setiap harinya. Cocok banget buat kamu yang suka nongki sama kawanan, jangan khawatir soal menu gak hanya menyediakan kopi saja ya.

Namun, menurut beberapa ulasan menuliskan pada review nya bahwa makanan dan minuman yang disajikan Tong Kopi cukup mahal hingga habiskan anggaran Rp225.000–250.000. Meski pelayanannya ramah, kafe ini cukup lama menyajikan hidangan yang kemungkinan karena alasan ramai.

Jika dilihat dari antusias pengunjung, tentu banyak yang menilai kualitas hidangan Tong Kopi cukup memuaskan berdasarkan bukti banyak pelanggan. Namun, harganya cukup mahal bagi kamu mahasiswa atau para pecinta diskonan. Bagaimana menurutmu? masih ingin coba berkunjung?

Tapi, ada juga pelanggan yang habiskan anggaran Rp25.000–50.000 saja dan mendapat kepuasan dari segi keluasan parkir. "Tempat yang nyaman untuk hang out bersama teman-teman," tulis pengguna akun Google Rahma Tiffa pada ulasan lainnya.

3. Romusha Garden

[caption id="attachment_50026" align="alignnone" width="712"]Konsep Romusha Garden yang berwarna-warni dan berbeda dari namanya dengan arti kerja paksa dari Bahasa Jepang (foto: Google Maps/Mazere X3M) Konsep Romusha Garden yang berwarna-warni dan berbeda dari namanya dengan arti kerja paksa dari Bahasa Jepang (foto: Google Maps/Mazere X3M)[/caption]

Kafe Romusha Garden beralamat di Karan Aur, Kecamatan Pariaman Tengah, Kota Pariaman, Sumbar yang beroperasi dari pukul 12.00-00.00 WIB setiap harinya atau bisa menghubungi nomor pebisnis 0852-7163-0000 atau 081395070706 untuk memastikan ketersediaan.

Meski baru peroleh 19 ulasan di Google Maps, beberapa pelanggan menyebut bahwa Romusha Garden direkomendasikan sebagai tempat perayaan ulang tahun dengan harga standar dan pelayanan ramah yang tentunya juga cocok jadi kafe tongkrongan saat bukber.

Menurut informasi dari portal pariamantoday, Romusha Garden selalu menyediakan menu paket berbuka puasa setiap tahunnya yang pada 2018 silam hanya Rp25.000 saja. Hidangannya lengkap dengan lauk dan nasi serta minuman, datangi saja lokasinya atau hubungi nomor kontak di atas.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini