7 Tempat Wisata Arung Jeram di Sumatera Barat, Wajib Coba Lokasi Rafting Terbaik Ini

×

7 Tempat Wisata Arung Jeram di Sumatera Barat, Wajib Coba Lokasi Rafting Terbaik Ini

Bagikan berita
Tempat wisata Arung Jeram LA Rafting (foto: Google Maps/LA Rafting)|Arung Jeram di Kabupaten Pasaman (foto: mongabay)|Arung Jeram SAR.Adventure (foto: Google Maps/Arung Jeram SAR.Adventure)|Arung Jeram Tubing Green Canyon (foto: Google Maps/Metrizal Kotot
Tempat wisata Arung Jeram LA Rafting (foto: Google Maps/LA Rafting)|Arung Jeram di Kabupaten Pasaman (foto: mongabay)|Arung Jeram SAR.Adventure (foto: Google Maps/Arung Jeram SAR.Adventure)|Arung Jeram Tubing Green Canyon (foto: Google Maps/Metrizal Kotot

"Wah ini alam betul2 asri...jangan nodai spt dibuat di valley lain...biarkan eksotis spt ini," tulis Welly Sunardy pada sebuah komentar. Apalagi, destinasi menuju ke lokasi tidak antri.

Google Maps Desa Wisata Silokek 

2. LA Rafting, Lubuak Alung dan Adventure, Anduring di Kabupaten Padang Pariaman

[caption id="attachment_46085" align="aligncenter" width="649"]LA Rafting Tempat wisata Arung Jeram LA Rafting (foto: Google Maps/LA Rafting)[/caption]

Kabupaten Pariaman punya 2 tempat olahraga air Arung Jeram untuk memacu adrenalin yaitu LA Rafting, Lubuak Alung dan Adventure, Anduring yang juga telah dapat puluhan ulasan di Google.

"Lebih murah, konsisten, terjamin mutu & kwalitas bagus dari yg lain. Apalagi aman untuk anak-anak," tulis beberapa komentar positif dari para pengguna Google yang memberi bintang 5.

Kamu tidak hanya dapat menikmati keseruan rafting, tapi juga bisa bermandi di bawah cucuran air mancur yang segar disekitar lokasi Anduring Adventure tersebut.

Google Maps Arung Jeram LA Rafting, Lubuak Alung 

Google Maps Arung Jeram Adventure, Anduring 

3. Tiga Lokasi Arung Jeram di Kota Padang

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini