Proses peletakan batu pertama yang menandai awal pembangunan projek sudah dilakukan sejak 2008 dan mengakhiri proses intruksi terkait, mulai 2014.
Menurut Youtube SKY SCRAPER, pembangunan The Peak setidaknya menghabiskan investasi awal sebesar Rp200 miliar yang mencakup tanah hingga struktur bangunan.
Di dalamnya terdapat hotel, unit apartemen mewah dan fitnes centre serta spa. Adalagi kolam renang, restoran hingga taman dan masih banyak lagi.
2. Swiss-Belinn SKA Pekanbaru
[caption id="attachment_43528" align="alignnone" width="400"] Swiss-Belinn SKA Pekanbaru. (Foto: Pegipegi)[/caption]
Berbeda dengan The Peak, Swiss-Belinn SKA Pekanbaru berlantai 22 hanya difungsikan sebagai hotel yang menampung kegiatan berenang dan makan serta acara konferensi khusus.
Swiss-Belinn SKA Pekanbaru menyediakan fasilitas berbintang 4 yang mencakup Swiss-Belhotel, Swiss-Belresort, Swiss-Belresidences, Hotel Ciputra dan Swiss-Belsuites.Berdasarkan penelusuran Halonusa.com dari berbagai situs pemesanan hotel, kamu bisa menghabiskan uang kisaran Rp500.000 untuk per malamnya demi 1 layanan kamar.
3. The Zuri Hotel
[caption id="attachment_43529" align="alignnone" width="750"] The Zuri Hotel Pekanbaru. (Foto: Riau Mandiri)[/caption]
Editor : Redaksi