4 Gedung Tertinggi di Palembang Sumatera Selatan, Nomor 1 Punya 25 Lantai

×

4 Gedung Tertinggi di Palembang Sumatera Selatan, Nomor 1 Punya 25 Lantai

Bagikan berita
Potret Bank Sumsel Babel yang menjadi salah satu bangunan tertinggi di Kota Palembang. (Foto: Google Maps/Bagabaga Choco)|Hotel The Zuri Palembang yang berada di area mall Transmart (foto: Facebook Palembang)|Fasilitas Hotel Wyndham yang menghadirkan kola
Potret Bank Sumsel Babel yang menjadi salah satu bangunan tertinggi di Kota Palembang. (Foto: Google Maps/Bagabaga Choco)|Hotel The Zuri Palembang yang berada di area mall Transmart (foto: Facebook Palembang)|Fasilitas Hotel Wyndham yang menghadirkan kola

[caption id="attachment_43166" align="alignnone" width="515"]Hotel Aryaduta Salah satu fasilitas yang dihadirkan Hotel Aryaduta (foto: Hotels)[/caption]

Hotel Aryaduta berlokasi di Palembang Square, Jalan POM IX, Lorok Pakjo, Kecamatan Ilir Bar. I, Kota Palembang, Sumatera Selatan dengan jumlah lantai 18.

Fasilitas yang ditawarkan juga berbintang 5, dimana saat artikel ini dipublikasikan pada 25 Januari 2023, terdapat diskon 30% bagi pelanggan yang ingin menginap.

Hotel elegan yang berada di area perbelanjaan yang ramai ini berjarak 6 menit berjalan kaki dari Stadion Bumi Sriwijaya, dan 3,1 km dari Masjid Agung.

Selain kemewahan hotal bintang 5 lainnya, Aryaduta juga menawarkan area spa dan ruang kebugaran serta 2 restoran dan 4 bar hingga bar mini lounge klub.

4. Bank Sumsel Babel

[caption id="attachment_43168" align="alignnone" width="610"]Bank Sumsel Babel Potret Bank Sumsel Babel yang menjadi salah satu bangunan tertinggi di Kota Palembang (foto: Google Maps/Bagabaga Choco)[/caption]

Gedung Bank Sumsel Babel dengan 17 lantai ini, memiliki ketinggian 68,1 meter yang sudah beroperasi sejak 2011 silam dan beroperasi dari Senin-Sabtu pukul 08.00-15.00.

Letaknya di Jalan Governor H.Ahmad Bastari No.7, 8 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang yang terlampir nomor ponsel pebisnisnya (0711) 5228080.

Bank tersebut juga telah dapat puluhan ulasan di Google dari para pengunjung dengan menuliskan komentar terkait gedung mewah tersebut, juga memiliki taman yang rapi.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini