7 Gedung Tertinggi di Sumatera Utara, Kota Medan Juaranya

×

7 Gedung Tertinggi di Sumatera Utara, Kota Medan Juaranya

Bagikan berita
Keindahan gedung Podomoro City di malam hari (foto: Google Maps/Podomoro City Deli)|Kawasan gedung tinggi Grand Jati Junction yang menyediakan fasilitas hotel dengan kolam renang (foto: Google Maps/ahok har)|Mall Manhattan dengan beragam fasilitas makan d
Keindahan gedung Podomoro City di malam hari (foto: Google Maps/Podomoro City Deli)|Kawasan gedung tinggi Grand Jati Junction yang menyediakan fasilitas hotel dengan kolam renang (foto: Google Maps/ahok har)|Mall Manhattan dengan beragam fasilitas makan d

2. Grand Jati Junction

[caption id="attachment_42998" align="alignnone" width="727"]Grand Jati Junction Kawasan gedung tinggi Grand Jati Junction yang menyediakan fasilitas hotel dengan kolam renang (foto: Google Maps/ahok har)[/caption]

Kawasan apartemen ini, dikembangkan oleh PT Mahardika Agung Lestari dengan luas kurang lebih 7500m³ dan berkonsep mezzanine pertama di kota Medan.

Pembangunannya menggunakan material berkualitas dan mutu yang terjamin, Grand Jati Junction bahkan jadi satu-satunya gedung di Kota Medan yang memakai 2 kaca berlapis.

Grand Jati Junction memiliki ketinggian 144m yang berlokasi di Jalan Perintis Kemerdekaan No.3A, Perintis, Kecamatan Medan Timur, Kota Medan.

Gedung berlantai 40 tersebut juga memulai pengoperasiannya sejak 2019 silam sebagai agen Properti di Medan, Sumatera Utara dan peroleh ratusan ulasan Google.

3. Podomoro City

[caption id="attachment_43002" align="alignnone" width="640"]Podomoro City Keindahan gedung Podomoro City di malam hari (foto: Google Maps/Podomoro City Deli)[/caption]

Sebagai salah satu proyek superblok mewah di Sumatera, Podomoro City terletak di Jalan Putri Hijau No.1 OPQ, Kesawan, Kecamatan Medan Barat, Kota Medan.

Podomoro City berada di dekat stasiun kereta Bandara Kualanamu Internasional yang berdiri di atas lahan seluas 5,2 hektar dengan beragam kemudahan.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini