3 Tempat Minum Teh Talua Terbaik di Bukittinggi, Rugi Kalau Gak Coba

×

3 Tempat Minum Teh Talua Terbaik di Bukittinggi, Rugi Kalau Gak Coba

Bagikan berita
Tempat minum Teh Talua di Bukittinggi. (Foto: Istimewa)|Lumernya Teh Talua Bang Ucok yang viral di Bukittinggi (foto: TikTok bukittinggifooddies)|Pemandangan Kota Bukittinggi yang dapat dinikmati bersama secangkir Teh Talua nikmat (foto: Google Maps/Rank
Tempat minum Teh Talua di Bukittinggi. (Foto: Istimewa)|Lumernya Teh Talua Bang Ucok yang viral di Bukittinggi (foto: TikTok bukittinggifooddies)|Pemandangan Kota Bukittinggi yang dapat dinikmati bersama secangkir Teh Talua nikmat (foto: Google Maps/Rank

Kelezatannya makin bertambah akibat campuran gula di atasnya, lengkap dengan susu sebagai bahan pemanis khas dan hasilkan minuman berwarna kecoklatan.

2. Teh Talua Sarai dan Panorama Kelok Lengkok

[caption id="attachment_41658" align="alignnone" width="439"]Teh Talua Sarai dan Panorama Kelok Lengkok Teh Talua Sarai dan Panorama Kelok Lengkok yang indah (foto: Google Maps/Abu Salma)[/caption]

Kamu bisa mengunjungi Kamang Mudiak, Kecamatan Kamang Magek, Kabupaten Agam untuk mengecap kenikmatan Teh Talua Sarai dan Panorama Kelok Lengkok.

Teh Talua Sarai dan Panorama Kelok Lengkok tersebut telah dapatkan puluhan ulasan di Google, yang mengatakan bahwa udaranya sekitaran cukup sejuk.

Selain Teh Talua, ada menu lain seperti mi rebus, nasi goreng dan pecel ayam dengan lokasi pedesaan yang dikelilingi lereng bukit serta persawahan indah.

Menurut akun Google Shintya yang mengunjungi lokasi ini awal Januari 2023, tidak disarankan datang saat kelaparan karena akan cukup lama menunggu pesanan makanan sebab ramainya kunjungan.

Dari kunjungan yang ramai saja, telah terbukti bahwa Teh Talua Sarai dan Panorama Kelok Lengkok menjadi rekomendasi tempat berakhir pekan terbaik.

3. Pondok Teh Talua Tapai Luak Ladang

[caption id="attachment_41674" align="alignnone" width="326"]Ilustrasi Teh Talua Tapai Ilustrasi Teh Talua Tapai[/caption]

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini