7 Tempat Wisata Hidden Gem di Dharmasraya yang Wajib Dikunjungi

×

7 Tempat Wisata Hidden Gem di Dharmasraya yang Wajib Dikunjungi

Bagikan berita
Air Terjun Timbulun Dharmasraya (Foto: Instagram Fepuspita)
Air Terjun Timbulun Dharmasraya (Foto: Instagram Fepuspita)

Fungsi utama bendungan ini ialah untuk irigasi. Setidaknya ada ribuan lahan yang subur berkat adanya bendungan yang luas dan besar ini.

Namun seiring perjalanan waktu, beberapa spot yang ada di bendungan ini sering dijadikan destinasi wisata.

Terutama saat senja sudah datang, banyak orang yang mampir sejenak sekedar untuk selfie atau duduk santai sambil menikmati jajanan di pinggir jalan. Karena ada beberapa pedagang keliling yang senagaja ngetem di tempat ini agar banyak pembeli yang mampir.

Lokasi: Koto Nan IV Dibawuah, Kec. Ix Koto, Kab. Dharmasraya.

3. Bukit Tambun

Sebuah bukit yang indah dan luas ini sering dijadikan lokasi paralayang karena bukitnya cukup bersahabat. Banyak atlet atau pengunjung biasa yang suka ke bukit ini hanya untuk terbang bebas dengan layangan besar.

Angin yang ada di bukit ini cukup stabil sehingga dapat membuat aktivitas paralayang menjadi lebih menyenangkan.

Lokasinya yang cukup dekat dengan pusat kota juga menjadikan tempat ini mudah untuk dikunjungi.

Sekilas tempat ini mirip dengan padang rumput jika dilihat dari atas karena tidak ada pohon besar yang menghalangi. Mirip sekali dengan permadani di lapangan hijau.

Lokasi: Sungai Kambut, Kec. Pulau Punjung, Kab. Dharmasraya.

4. Danau Hijau

Disebut dengan danau hijau karena warna air yang ada di danau ini bewarna hijau. Belakangan ini wilayah Sumatera memang muncul beberapa danau karena memang dapat dikatakan munculnya danau ini karena buatan manusia.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini