7 Tempat Wisata Malam di Kota Padang, Berburu Kuliner hingga Menyaksikan Lampu Warna-warni

×

7 Tempat Wisata Malam di Kota Padang, Berburu Kuliner hingga Menyaksikan Lampu Warna-warni

Bagikan berita
Jembatan Siti Nurbaya. (Foto: Pemko Padang)|Pemandangan dari Jembatan Siti Nurbaya. (Foto: Jejak Piknik)|Pantai Padang. (Foto: Kata Sumbar)|Kawasan Kota Tua Padang. (Foto: Kidal Narsis)|Tugu Gempa Padang. (Foto: Rental Mobil Padang)|Panorama Sitinjau Laui
Jembatan Siti Nurbaya. (Foto: Pemko Padang)|Pemandangan dari Jembatan Siti Nurbaya. (Foto: Jejak Piknik)|Pantai Padang. (Foto: Kata Sumbar)|Kawasan Kota Tua Padang. (Foto: Kidal Narsis)|Tugu Gempa Padang. (Foto: Rental Mobil Padang)|Panorama Sitinjau Laui

Kamu bisa nongkrong bersama teman-teman di GOR Haji Agus Salim ini sambil menyantap makan yang tersedia di sana.

Link Google Map Lokasi GOR H Agus Salim

7. Kawasan Jati Padang

Tempat yang bisa kamu kunjungi pada malam hari di Kota Padang adalah kawasan Jati. Sebenarnya ini bukanlah tempat wisata. Namun tempat ini selalu ramai dikunjungi.

Orang-orang pergi ke kawasan Jati ini untuk berburu kuliner. Ada beragam kuliner yang tersedia di sepanjang Jalan Perintis Kemerdekaan tersebut.

Kuliner yang disediakan tak hanya masakan khas Padang, melainkan beragam kuliner nusantara. Mulai dari bakso, ayam penyet, nasi goreng dan jajanan lainnya.

Warung-warung kuliner tersebut berjejer di sepanjang jalan itu. Tapi perlu kamu ketahui, kawasan ini kerap macet karena ramai pengendara yang memarkirkan kendaraan di badan jalan.

Link Google Map Lokasi Kawasan Jati

Itulah 7 rekomendasi tempat wisata malam hari di Kota Padang, Sumatera Barat. Semoga artikel ini bermanfaat. (*)

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini