Kamu Termasuk Sering Menggunakan PayLater? Ini Cara Mudah Membayar Tagihan GoPayLater

Ă—

Kamu Termasuk Sering Menggunakan PayLater? Ini Cara Mudah Membayar Tagihan GoPayLater

Bagikan berita
Kamu Termasuk Sering Menggunakan PayLater? Ini Cara Mudah Membayar Tagihan GoPayLater
Kamu Termasuk Sering Menggunakan PayLater? Ini Cara Mudah Membayar Tagihan GoPayLater

Terkait sistem GoPayLater hanya bisa menggunakan saldo GoPay. Untuk semua tagihan dalam pelunasan GoPayLeter digantikan lewat GoPay.

Karena tidak ada bunga, terlebih jika tidak ada transaksi maka tak perlu bayar apa pun.

Dengan kamu menggunakan GoPay kamu akan menjadi lebih untung.

Ketika bayar tagihan GoPayLater pun kamu juga akan dimudahkan karena semua rekapan transaksi sudah terkumpul.

Setelah beberapa informasi sudah kamu dapat, dari tanggal jatuh tempo, berapa denda yang harus kamu bayarkan ketika kamu melewati batas akhir pembayaran, hingga layanan pembayaran.

Lalu bagaimana cara membayar tagihan GoPayLater kamu? Jika informasi di atas terpenuhi  dan jumlah tagihan GoPayLater kamu sudah muncul, kamu bisa membayarnya dengan cara ini

Cara Membayar Tagihan GoPayLater

Terkait pembayara tagihan GoPayLater menggunakan metode GoPay jadi perlu Top Up terlebih dahulu.

Setelah saldo GoPay kamu sudah terisi, sesuai dengan nominal tagihan GoPayLater kamu tinggal ikuti langkah-langkah berikut ini.

  • Akes GoPayLater dari menu utama ataupun tekan Eksplor kemudian masuk ke GoPayLater.
  • Muncul informasi limit yang terpakai dan nominal tagihan GoPayLater. Tap Bayar
  • Muncul transaksi yang sudah kamu lakukan memakai limit GoPayLater. Lanjutkan dengan menekan Bayar Tagihan.
  • Input PIN kalian untuk konfirmasi pembayarannya.
  • Editor : Redaksi
    Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini