Dimasa lalu sekitar terowongan merupakan emplasemen jaringan lintasan rel lori-lori pengangkut Batu Bara yang keluar dari lubang-lubang tambang, yang keluar di mulut lubang tembok.
[caption id="attachment_19868" align="aligncenter" width="601"] Sejarah Cagar Budaya Lubang (Terowongan Saringan) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)[/caption]
Dari sini Batu Bara selanjutnya akan diproses dan ditumpuk disaringan sebelum dimuat kereta api untuk dibawa ke Padang.
Deskripsi Arkeologis
Terowongan berdinding coran bata yang diplester,dengan tinggi terowongan 2,5 meter diukur dari titik tengah lengkungannya, dan bagian pinggirnya 2 meter.
Lebar terowongan 2 meter, dan panjangnya 50 meterFungsi
Sarana Transportasi
Sumber: BPCB Sumbar
Editor : Redaksi