Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto

×

Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto

Bagikan berita
Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)
Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)

Beberapa peralihan fungsi yang pernah dialami bangunan ini diantaranya, Sebagai Asrama Tentara Belanda pada tahun 1945 – 1949 dan pada tahun 1970-an sebagai Kantor Polisi Militer, Sekarang sebagai Heritage Hotel Ombilin.

Deskripsi Arkeologis

Wisma Ombilin atau yang sekarang dikenal Heritage Hotel Ombilin terletak berdekatan dengan gedung Societeit ‘Gluck Auf’ (Gedung Pertemuan Masyarakat).

Kondisi fisik bangunan masih terawat sejalan dengan fungsinya sebagai bangunan hotel kelas melati.

Arsitekturnya mencirikan gaya bangunan Eropa.

[caption id="attachment_19785" align="aligncenter" width="601"]Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar) Sejarah Cagar Budaya Wisma Ombilin (Hotel Ombilin) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)[/caption]

Hal ini terlihat dari bentuk jendela yang besar dan banyak serta didinding kokoh.

Secara umum bangunan belum mengalami perubahan yang signifikan.

Hanya saja penambahan atap bagonjong tunggal bagian didepan atau lobi cukup menjadi pertanyaan.

Atap bagonjong memang khas Rumah Adat Minang atau Rumah Gadang, tapi bukan bagonjong tunggal.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini