Sejarah Cagar Budaya Mess Pemuda Mudik Air I di Kota Sawahlunto

×

Sejarah Cagar Budaya Mess Pemuda Mudik Air I di Kota Sawahlunto

Bagikan berita
Sejarah Cagar Budaya Mess Pemuda Mudik Air I di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Mess Pemuda Mudik Air I di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)
Sejarah Cagar Budaya Mess Pemuda Mudik Air I di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Mess Pemuda Mudik Air I di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)

Sehingga keadaan beranda bagian dalam dapat terlihat dengan jelas dari arah jalan.

Kemudian dibagian dalam terdapat ruang tamu, kamar tidur dan ruang makan, sedangkan bangunan bagian belakang terdiri dari kamar pembantu, dapur, gudang dan kamar mandi serta wc.

Lantai rumah masih asli yaitu lantai ubin yang bagian pinggirnya dihiasi dengan hiasan geometris.

Fungsi

Tempat Tinggal Jaksa Belanda, kini menjadi tempat tinggal.

Sumber: BPCB Sumbar

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini