Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto

×

Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto

Bagikan berita
Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)
Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)

RumahSakit Tambang Ombilin dilengkapi juga dengan fasilitas rumah dinas bagi dokter, terutama bagi dokter yang didatangkan Belanda dari Eropa dan Belanda.

Salah satunya rumah yang ditempati oleh oleh keluarga Bapak Mukhsis sejak Agustus 2007 sampai sekarang, juga pernah ditempati keluarga Baini, pada masa dahulunya merupakan rumah tinggal dokter.

Deskripsi Arkeologis

Bangunan ini letaknya disamping rumah dr. Nyoman.

Bangunan ini sekarang dihuni oleh. Arsitektur kolonial bangunan ini, dapat dilihat dari bentuk atap, jendela, ventilasi dan dinding yang tebal kuat dan kokoh.

[caption id="attachment_19625" align="aligncenter" width="600"]Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar) Sejarah Cagar Budaya Rumah Dinas PT.BA -UPO W.2 (Rumah Dinas Pemda) di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)[/caption]

Rumah ini terdiri dari dua bagian. Bagian pertama bangunan ini merupakan bagunan utama yang terdiri dari ruang tamu, ruang keluarga dan kamar tidur.

Sedangkan bangunan bagian belakang terdiri dari kamar pembantu, dapur dan gudang.

Fungsi

Rumah Hunian

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini