Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto

×

Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto

Bagikan berita
Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)
Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)|Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)

Kawasan pemukiman ini dihuni oleh para pekerja tambang batu bara Ombilin dan pegawai RSUD Sawahlunto.

Deskripsi Arkeologis

Kawasan tanah lapang terdiri dari 7 gang dan 1 gang buntu.

[caption id="attachment_19587" align="aligncenter" width="601"]Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar) Sejarah Cagar Budaya Pemukiman Buruh TBO Tanah Lapang di Kota Sawahlunto (FOTO: BPCB Sumbar)[/caption]

Gang itu merupakan jalan yang sekaligus membentuk tata ruang kawasan buruh Tanah Lapang.

Pada kawasan ini terdapat 4 (empat) tipe rumah, dengan model atap pelana dengan ketebalan dinding 30 cm.

Fungsi

Asrama karyawan PTBA-UPO dan pegawai RSUD Sawahlunto. Kini difungsikan sebagai perumahan masyarakat

Sumber: BPCB Sumbar

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini