Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar

×

Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar

Bagikan berita
Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar (Foto: BPCB Sumbar)
|Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar (Foto: BPCB Sumbar)
Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar (Foto: BPCB Sumbar) |Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar (Foto: BPCB Sumbar)

Dapat ditempuh dengan kendaraan roda 2.

Pemilik Rumah Gadang Anelma adalah Suku Panyalai Jurai Subarang Hulu Dt. Sara Rajo, dan dikelola oleh Anelma.

Sejarah atau Historis

Rumah gadang Suku Panyalai Jurai Subarang Ulu Dt. Sara Rajo. Rumah gadang ini masih tetap dihuni oleh keluarga Anelma.

Menurut Anelma (70 tahun), neneknya dibuatkan oleh mamaknya rumah gadang dari hasil penjualan tembakau. Diperkirakan berumur lebih dari 100 tahun. Amaknya Nelma (meninggal 90 thn).

Deskripsi Arkeologis

Bangunan rumah gadang mempunyai gonjong 4 buah, dan terdiri dari 5 ruang, 4 bilik, dan 2 lanjar, beratap yang terbuat dari seng.

Dinding samping bagian utara - selatan ditutup dengan anyaman bambu dan bagian kolong ditutup dengan anyaman bambu.

[caption id="attachment_17744" align="aligncenter" width="732"]Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar (Foto: BPCB Sumbar) Sejarah Cagar Budaya Rumah Gadang Anelma di Kabupaten Tanah Datar (Foto: BPCB Sumbar)[/caption]

Lantai terbuat dari bahan palupuh. Terdapat 4 buah jendela dan terbuat dari bahan kayu. Terdapat ukiran pada lesplank dengan motif flora.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini