Profil Nagari Inderapura, Kecamatan Pancung Soal, Kabupaten Pesisir Selatan

×

Profil Nagari Inderapura, Kecamatan Pancung Soal, Kabupaten Pesisir Selatan

Bagikan berita
Logo Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat | Pemkab Pesisir Selatan/Halonusa
Logo Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat | Pemkab Pesisir Selatan/Halonusa

Ternak yang paling banyak diusahakan oleh masyarakat Kecamatan Pancung Soal adalah sapi dan ayam ras pedaging. Jumlah sapi di Kecamatan Pancung Soal pada tahun 2019 hampir mencapai 5 ribu ekor, sementara ayam ras pedaging mencapai 47 ribu ekor.

Tempat Ibadah

Persebaran tempat peribadatan menurut nagari di Kecamatan Pancung Soal, Pesisir Selatan terdapat 20 masjid dan 40 musala. (*)

Sumber: BPS Kabupaten Pesisir Selatan, diolah dari 'Kecamatan Pancung Soal dalam Angka 2020'

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini