Sejarah atau Historis
Diperkirakan bangunan ini dibangun sezaman dengan Rumah Cik Tolek yakni tanggal 9 Juni 1935 oleh Noer Elma Roslina binti St. Haroen Rasjid sebagaimana inskripsi yang terdapat di sisi utara bangunan Rumah Cik Tolek.
Awalnya bangunan ini berfungsi sebagai gedung Kowaki atau semacam gedung pertemuan warga keturunan Cina di Pariaman.
Sekarang bangunan difungsikan sebagai penginapan dengan nama Losmen Suria.
Baca: Sejarah Cagar Budaya Kompleks Pillbox Jepang Pasir di Kota Pariaman
Deskripsi Arkeologis
Gedung Kowaki berada pada bagian tengah dari 3 bangunan dalam Komplek Rumah Syarifah Umi.Bangunan ini memiliki ukuran yang sama dengan bangunan rumah yaitu panjang 20 meter dengan lebar 8 meter.
Bangunan ini terbuat dari kayu dan susunan bata berplester, dengan atap berbentuk limas yang saat ini sudah menggunakan atap multiroof.
Fungsi
Editor : Redaksi