12 Film Indonesia yang Pernah Syuting di Sumatera Barat, Apakah Daerahmu Termasuk?

×

12 Film Indonesia yang Pernah Syuting di Sumatera Barat, Apakah Daerahmu Termasuk?

Bagikan berita
12 Film Indonesia yang Pernah Syuting di Sumatera Barat, Apakah Daerahmu Termasuk?
12 Film Indonesia yang Pernah Syuting di Sumatera Barat, Apakah Daerahmu Termasuk?

HALONUSA - Ketika berbicara tentang Sumatera Barat, hal yang mungkin terlintas di pikiran banyak orang adalah kulinernya, tempat wisatanya, serta jiwa merantau yang melekat pada masyarakatnya.

Namun, ternyata Sumatera Barat juga terkenal karena film-film dan cerita novelnya. Beberapa film zaman dulu yang cukup terkenal, seperti "Sengsara Membawa Nikmat" dan "Sabai Nan Aluih", diadaptasi dari novel.

Bahkan saat ini, banyak film Indonesia terkemuka yang mengambil lokasi syutingnya di Ranah Minang.

Ingin tahu film-film Indonesia apa saja yang mengambil syutingnya di Sumatera Barat? Berikut adalah daftar film-film Indonesia yang syutingnya dilakukan di Sumatera Barat.

12 Film Indonesia yang Pernah Syuting di Sumatera Barat

1. Merantau (2009)

Merantau. (Foto: IMDB)
Merantau. (Foto: IMDB)

"Merantau" adalah film aksi yang mengikuti perjalanan seorang pemuda dari desa yang memanfaatkan kemampuan bela dirinya untuk lolos dari ancaman perbudakan.

Film ini difilmkan di lokasi-lokasi menarik di Bukittinggi dan Jakarta.

2. Negeri 5 Menara (2012)

Film Negeri 5 Menara. (Foto: Istimewa)
Film Negeri 5 Menara. (Foto: Istimewa)

Adaptasi dari novel karya Ahmad Fuadi, "Negeri 5 Menara" mengisahkan perjuangan Alif, seorang remaja dari Maninjau, yang bercita-cita melanjutkan pendidikan SMA di Bandung.

Film ini mengambil gambar di berbagai lokasi mulai dari Maninjau, Bukittinggi, Bandung, hingga London.

Editor : Heru C
Sumber : Youtube Creative Hamdi
Bagikan

Berita Terkait
Terkini