Kerjakan 1 Tugas Dibayar Rp400 Ribu dari Website SilverClix, Caranya Gimana?

×

Kerjakan 1 Tugas Dibayar Rp400 Ribu dari Website SilverClix, Caranya Gimana?

Bagikan berita
Ilustrasi Website Penghasil Uang, SilverClix (foto: Canva)
Ilustrasi Website Penghasil Uang, SilverClix (foto: Canva)

HALONUSA - Dalam keterangan resminya, website SilverClix memberikan penjelasan terkait nominal yang dihasilkan per sekali pengerjaan.

"Earn up to $30 per survey and quiz," atau "perolah cuan Rp482.400 per pengerjaan 1 tugas dari mengisi survei hingga kuis," jelasnya.

Cocok banget gak tuh bagi anak sekolah hingga ibu rumah tangga yang memiliki banyak waktu luang, karena misinya tanpa menggunakan skill sama sekali.

Caranya gimana? Baca tulisan pada artikel ini, karena penjelasan lengkapnya akan dirangkum dari keterangan resmi Youtuber Peluang Jutawan dalam videonya.

Sehingga, kamu dapat mengira-ngira apakah layak menggunakan website penghasil uang SilverClix untuk memperoleh tambahan cuan dengan kerja beberapa jam sehari.

Cara Kerjakan Misi Pada Situs SilverClix

Ada beberapa misi yang dihadirkan oleh website penghasil uang SilverClix tersebut, di antaranya Get Paid by Watching Advertisement atau iklan dan main game serta Affiliate Marketing hingga ikut kontes & survei.

Untuk mulai menghasilkan uangnya, kamu bisa kunjungi situs SilverClix dulu dan klik menu 'register' lalu input nama serta email hingga lakukan konfirmasi terkait sesuai tahapan terlampir.

Setelah klik 'I have read and Agree' serta centang 'I am not Robot', langsung tekan 'register' serta login menggunakan email dan password terdaftar hingga selesai.

Selain itu, jangan lupa input pertanyaan pribadi.

Apabila sudah masuk menu 'dashboard', kamu klik garis 3 di menu bagian kiri atas dan pilih 'personal setting' serta isikan metode pembayaran. Karena tidak ada Paypal, kamu pilih saja ke Payeer.

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini