Aplikasi Penghasil Uang Taptap Mining2 yang Aman Digunakan Sejak 2022, Masih Legit?

×

Aplikasi Penghasil Uang Taptap Mining2 yang Aman Digunakan Sejak 2022, Masih Legit?

Bagikan berita
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang, Taptap Mining2 (foto: Canva)
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang, Taptap Mining2 (foto: Canva)

Tahapan Penarikan Saldo DANA Gratisnya

Setelah mengerjakan misi pada aplikasi penghasil uang Taptap Mining2 ciptaan developer Brixsoft Studio tersebut, sekarang simak tahapan penarikan dengan pilih ke Paypal atau DANA & GCash.

"Sayangnya admin baru peroleh 2253 koin, sementara batas minimal penarikan yaitu 3.000 koin. Nanti kalau sudah mencapai nominal withdraw akan admin bahas penjelasannya pada video selanjutnya ya," ujar Naufal354 lagi.

"Intinya misal kalian mau penarikan menjadi saldo DANA gratis, maka input saja nomor ponsel terkait dan ikuti tahapan penarikannya secara lengkap. Berikutnya baru cek riwayat transaksi pada kedua aplikasi," jelasnya.

"Harta karun ada tepat di depanmu, ketuk layar area penambangan dengan jarimu, penambang akan mulai bekerja. Kamu bisa mendapatkan harta karun dengan menggali formasi batuan yang menghalanginya, tulis Brixsoft Studio.

"Klik cepat mendorong para penambang untuk bekerja melawan waktu, berusaha mendapatkan harta karun secepat mungkin. Upaya serta keuntungan para penambang yang bekerja keras sebanding satu sama lain," jelas pihak developer itu.

Apakah Taptap Mining2 Aman dan Legit Membayar?

Karena pada konten video Youtuber Naufal354 di atas, ia tidak melampirkan Live Withdraw atau pun bukti pembayaran, maka terkait informasi Taptap Mining2 legit atau tidak akan dilansir dari beberapa komentar pengguna Playstore.

"Aku suka gamenya, gamenya ada dapet bonus koin setiap 2 jam sekali, tpi aku rada² kecewa sih karna levelnya cuman sampai 300...buat developer Brixsoft Studio tolong lah levelnya jangan samapi 300," tulis Mita Simanjuntak.

"Koin yang didapat dari box itu hadiahnya terlalu kecil dan tidak ada upgrade untuk alat tambang, saat menambang terlalu lama pasti ada iklan. Semoga aja ada pertambahan koin ke depannya," timpal Raihan Muzafar.

"Sangat suka dengan game ini udah terbukti membayar. Tapi ko levelnya cuma sampe 120 sih? Tolong levelnya bikin tanpa batas Biar mantep klo main game gini harus sabar, klo ngk sabar jgn. Nnti lu bcot" ngk jelas," jelasnya.

"Yg blm paham cara kerjanya, memang terlihat rumit...ibarat tmpt kerja dan tempat gajian itu dua tempat yg berbeda..begitulah gambaran aplikasi ini, di aplikasi hanya mengerjakan tugas, sedangkan untuk penarikan rewardnya di aplikasi lain," kata Toni Yana.

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini