Dulu Sempat Membayar Saldo DANA Gratis 4 Kali, Kini Apakah Aplikasi Ini Masih Legit?

×

Dulu Sempat Membayar Saldo DANA Gratis 4 Kali, Kini Apakah Aplikasi Ini Masih Legit?

Bagikan berita
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang, Tile Clash (foto: Youtuber Jadi Berkah/Canva)
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang, Tile Clash (foto: Youtuber Jadi Berkah/Canva)

Tahapan Penarikan Saldo DANA Gratisnya

Selain itu, Wisnu selaku owner Youtuber Jadi Berkah juga mencoba lakukan live withdraw nominal Rp1.000 dan Rp100 saldo DANA gratis pada aplikasi penghasil uang Tile Clash ciptaan developer Mina Hosseini itu.

Tapi ketika akan menginput nomor ponsel yang terhubung ke akun DANA dan mengonfirmasi semua tahapan, malah muncul intruksi error hingga jaringan tidak stabil yang dilampirkan pada tampilan berandanya.

Bahkan, ia melakukan metode tersebut berulang kali dengan rentangan waktu yang cukup berjarak dan kunjung tidak bisa menarik nominal yang dihasilkan selama bermain game pada aplikasi penghasil uang tersebut.

Sehingga, Wisnu Jadi Berkah kemudian menyimpulkan bahwa Tile Clash sudah scam dan tidak membayar lagi meski sebelumnya ia pernah menarik saldo DANA gratis sebanyak 4 kali sesuai tampilan foto di bawah ini.

Riwayat penarikan aplikasi penghasil uang Tile Clash (foto: Youtuber Jadi Berkah)
Riwayat penarikan aplikasi penghasil uang Tile Clash (foto: Youtuber Jadi Berkah)

"Kalian bisa lihat bahwa dulu saya pernah dibayar Rp34 dan Rp11 serta Rp17 hingga Rp11 saldo DANA gratis dari aplikasi penghasil uang Tile Clash yang kini sudah scam meski masih ada di Playstore," jelasnya.

Apakah Tile Clash Aman dan Legit Membayar?

Berdasarkan penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa aplikasi penghasil uang Tile Clash ciptaan developer Mina Hosseini sudah scam dan tidak lagi terbukti membayar saldo DANA gratis per Mei 2024.

Tapi soal keamanannya karena link akses download resmi dan legalnya masih ada di Playstore, paling menunggu aplikasi penghasil uang tersebut dihapus karena memang sudah tidak memberi keuntungan lagi.

Namun jika kamu tetap ingin mengerjakan misinya, misal kamu memang suka main game ya silahkan download Tile Clash pada ponselmu karena memang sepertinya masih aman digunakan sebab belum dihapus Playstore.

"Namun jangan tertipu oleh kesederhanaannya; kedalaman permainan terletak pada strateginya. Tantang Diri Anda dan Kalahkan Waktu dengan setiap level," demikian cara bermain game di sana.

"Permainan menjadi lebih menantang karena ubin bergerak lebih cepat dan papan menjadi lebih ramai yang mana juga Tile Clash menawarkan mode pemain tunggal dan multipemain," jelas keterangan resminya.

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini