Dengerin Musik dan Nonton Dibayar Hingga Total Rp30 Jutaan dari CashTube, Benarkah?

×

Dengerin Musik dan Nonton Dibayar Hingga Total Rp30 Jutaan dari CashTube, Benarkah?

Bagikan berita
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang CashTube (foto: Youtuber Herz ID/Canva)
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang CashTube (foto: Youtuber Herz ID/Canva)

Tahapan Penarikan Saldo DANA Gratisnya

"Berlangganan konten favorit Anda dan lihat apa yang sedang ditonton dunia, dari video musik terpanas hingga yang populer di game. Ada mode dan kecantikan serta berita hingga pembelajaran," jelas Qire info Technology co., LTD.

Intinya begini, saat kamu menyaksikan video Youtube dari aplikasi penghasil uang CashTube akan memunculkan opsi koin yang berputar di bagian tepi.

Tunggu koin tersebut penuh, kemudian klaim setiap pertambahannya.

"Cara narik uangnya bisa beralih ke menu 'saya' dan klik 'tebus' agar ditampilkan beberapa metode penarikan yaitu DANA, OVO dan GoPay hingga Transfer Bank. Misal kamu pilih DANA," kata Youtuber Herz ID.

"Selanjutnya klik 'kirim' dan konfirmasi semua tahapan dengan menginput nomor ponsel yang terhubung ke DANA hingga muncul pop up dan lihat bukti penarikan saldo yang terlampir di beranda," jelasnya.

Youtuber Herz ID menjelaskan bahwa nominal penarikan tertinggi ke DANA adalah Rp700 ribu dengan total 7 juta koin, Rp100 ribu = 1 juta koin serta Rp200 ribu = 2 juta koin dan Rp400 ribu = 4 juta koin.

Apakah Aplikasi Penghasil Uang CashTube Terbukti Membayar?

"Saya sih kurang lebih dapat Rp30 juta dalam waktu 7-8 bulan dengan mengerjakan misi nonton video di aplikasi penghasil uang CashTube ciptaan developer Qire info Technology co., LTD ini," ujar Herz ID lagi.

"Selain 2 misi utama di atas, kalian juga bisa mengerjakan tugas lain seperti check in harian dan download aplikasi untuk mainkan beberapa saat serta putar spin hingga undang teman. Ini riwayat penarikan saya di bawah ini," jelasnya.

Riwayat penarikan Aplikasi Penghasil Uang CashTube (foto: Youtuber Herz ID/Canva)
Riwayat penarikan Aplikasi Penghasil Uang CashTube (foto: Youtuber Herz ID/Canva)

Menurutnya, setelah menjumlahkan total penghasilannya tersebut mencapai angka 30 jutaan dalam waktu 7-8 bulan meski kebanyakan penghasilan yang di dapat adalah dari mengerjakan misi mengundang teman.

Tapi ternyata, ulasan dari para pengguna Google berkata lain karena menurut mereka bahwa CashTube sudah banyak iklan dan ternyata sempat pending saat akan lakukan penarikan.

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini