HALONUSA - Kabupaten Solok adalah salah satu daerah yang memiliki spot wisata yang cukup banyak di Sumatera Barat. Bahkan, ada tempat wisata yang tidak banyak diketahui orang.
Nah, bagi kamu yang hobi bepergian dan mencari tempat-tempat baru untuk liburan, kamu bisa mencoba salah satu dari 5 rekomendasi tempat wisata di Kabupaten Solok ini.
Karena, tempat wisata yang ada di Kabupaten Solok memiliki keindahan yang tidak kalah dari daerah lain di Sumatera Barat, bahkan di Indonesia.
Karena, Kabupaten Solok adalah daerah yang memiliki danau terbanyak. Terdapat 4 danau di Sumatera Barat yang bisa dijadikan tempat wisata.
Selain pemandangan yang indah, cuaca yang sejuk di Kabupaten Solok sangat cocok untuk kamu yang enggan untuk berpanas-panasan.
Karena, sebagian besar daerah di Kabupaten Solok ini memiliki cuaca yang sejuk dan dingin. Tidak banyak lokasi dengan cuaca panas di daerah ini.Nah, bagi kamu yang ingin tahu apa saja tempat wisata yang direkomendasikan di Kabupaten Solok, silahkan simak artikel ini sampai selesai.
Berikut adalah rekomendasi tempat wisata yang bisa dinikmati di Kabupaten Solok yang tentunya bisa kamu kunjungi bersama keluarga dan orang tersayang.
1. Danau Kembar
Tempat wisata Danau Kembar sudah tidak diragukan lagi keindahannya. Karena, menyajikan pemandangan dan hamparan danau yang sangat menakjubkan.
Selain itu, udara sejuk yang cenderung dingin tentunya akan membuat pengunjung sangat nyaman berada di luar untuk menikmati pemandangan alamnya.
Editor : Halbert Chaniago