Inilah Rekomendasi Tempat Wisata di Tanah Datar yang Populer dan Hits Dikunjungi Wisatawan

×

Inilah Rekomendasi Tempat Wisata di Tanah Datar yang Populer dan Hits Dikunjungi Wisatawan

Bagikan berita
Puncak Pato. (Foto: Raun Asyik di Minang)
Puncak Pato. (Foto: Raun Asyik di Minang)

Dalam bahasa Minang, Ngalau artinya gua yang terletak di Pangean Ditabuh. Keunikan dari gua ini adalah air yang mengalir di dalamnya. Konon air tersebut terus-menerus mengalir tanpa kering meskipun kemarau yang panjang.

Selain itu, keadaan air juga jernih dan tenang disisi lain dinding-dinding gua yang dipenuhi dengan stalaktit dan stalakmit yang porsinya membuat Anda semakin takjub.

8. Puncak Pato

Puncak Pato, Anda bakal bisa menikmati suguhan pemandangan alam dari ketinggian tiupan angin yang berhembus diantara pohon pinus semakin menyejukkan suasana dari puncak itu.

Dari puncak pato ini, Anda juga dapat melihat hamparan perkampungan penduduk dengan rumah-rumahnya yang tertata rapi terlihat juga keindahan gunung Marapi yang sesekali mengeluarkan asap dari kawahnya saat cuaca cerah.

9. Nagari Tuo Pariangan Nagari Tuo

Pariangan ini merupakan desa wisata yang sangat populer di mana Anda bisa menyaksikan segala hal yang masih sangat tradisional di desa ini mulai dari bangunan hingga aktivitas warganya.

Bahkandi tahun 2012 lalu, media wisata internasional pernah menobatkan Desa ini sebagai satu dari 5 desa terindah di dunia. (*)

Editor : Tisya
Sumber : YouTube Creative Hamdi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini