5 Masjid di Sumbar Ini Ternyata Berdiri Di Atas Bekas Bangunan Bersejarah

×

5 Masjid di Sumbar Ini Ternyata Berdiri Di Atas Bekas Bangunan Bersejarah

Bagikan berita
Penampakan Masjid Raya Lima Kaum saat malam hari (foto: Google Maps/Riski Susilo)|Rencana pembangunan Masjid Agung Payakumbuh yang tak kunjung selesai pada 2023 (foto: Youtube Pemkot Payakumbuh)|Masjid Agung Nurul Islam Sawahlunto (foto: Google Maps/Wezi)
Penampakan Masjid Raya Lima Kaum saat malam hari (foto: Google Maps/Riski Susilo)|Rencana pembangunan Masjid Agung Payakumbuh yang tak kunjung selesai pada 2023 (foto: Youtube Pemkot Payakumbuh)|Masjid Agung Nurul Islam Sawahlunto (foto: Google Maps/Wezi)

Sementara, pilar-pilar basement dari bata dan semen coran yang menyerupai labirin pun dipergunakan sebagai pondasi bangunan masjid dengan visualisasi keberadaan masjid di atas sentral listrik.

Bangunan masjid Nurul Islam yang berlantai 2 tersebut, lantai dasarnya difungsikan sebagai tempat berwudhu dan lantai atas untuk TPA (Taman Pendidikan Al Qur'an) serta tempat penampungan airnya masih berfungsi sama.

2. Islamic Center Kabupaten Solok

[caption id="attachment_50347" align="aligncenter" width="686"]Masjid Agung Nurul Islam Sawahlunto (foto: Google Maps/Wezi) Masjid Agung Nurul Islam Sawahlunto (foto: Google Maps/Wezi)[/caption]

Saat diresmikan, pembangunan masjid Islamic Center Kabupaten Solok disebut menelan dana hingga 50 Milyar Rupiah yang berdiri di lahan bekas gedung pertemuan Solok Nan Indah, lahan bekas gedung DPRD Kabupaten Solok dan MAsjid Agung Nurul Mukhlisin.

Pembangunan fisiknya dikerjakan oleh PT.Nindya Karya dan mulai diresmikan pada tahun 2015, letaknya tepat berada disamping MIN (Madrasah Ibtidaiyah Negeri) Kota Solok.

Masjid tersebut telah diulas oleh 42 pengguna Google hingga dapatkan rating peringat 4,4 bintang yang beralamat di 5M93 M5X, Koto Baru, Kec. Kubung, Kabupaten Solok, Sumbar.

3. Masjid Agung Payakumbuh

[caption id="attachment_50345" align="aligncenter" width="637"]Rencana pembangunan Masjid Agung Payakumbuh yang tak kunjung selesai pada 2023 (foto: Youtube Pemkot Payakumbuh) Rencana pembangunan Masjid Agung Payakumbuh yang tak kunjung selesai pada 2023 (foto: Youtube Pemkot Payakumbuh)[/caption]

Masjid Agung Payakumbuh dalam pembangunannya membutuhkan waktu 10 tahun setelah pengiriman segala proposal hingga minta bantuan Arab Saudi pada 2022 silam, namun hingga saat ini belum ada kelanjutan penyelesaiannya.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini