7 Kuliner Khas Kabupaten Agam, Jangan Ngaku Pecinta Masakan Padang Kalau Belum Coba

×

7 Kuliner Khas Kabupaten Agam, Jangan Ngaku Pecinta Masakan Padang Kalau Belum Coba

Bagikan berita
Ilustrasi gulai lokan yang bisa kamu kunjungi sebagai rekomendasi makanan di Kabupaten Agam. (Foto: IDNTimes)|Ilustrasi Kuliner Lokan yang bisa kamu kunjungi sebagai rekomendasi makanan di Kabupaten Agam (foto: Halonusa.com)|Itiak Lado Ijau khas Kabupaten
Ilustrasi gulai lokan yang bisa kamu kunjungi sebagai rekomendasi makanan di Kabupaten Agam. (Foto: IDNTimes)|Ilustrasi Kuliner Lokan yang bisa kamu kunjungi sebagai rekomendasi makanan di Kabupaten Agam (foto: Halonusa.com)|Itiak Lado Ijau khas Kabupaten

Kamu juga dapat menemukan Goreng Baluik Lado Mudo hampir di semua restoran wilayah Kabupaten Agam, dengan tekstur renyah sekaligus pedas gurih.

Cita rasa lado ijau dari balutan rempah lokal ini, cocok disantap untuk mengisi perut yang kelaparan di siang hari saat liburan tahun baruan.

4. Cubadak Kicuah

[caption id="attachment_41061" align="alignnone" width="871"]Cubadak Kicuah Kuliner Cubadak Kicuah khas Kabupaten Agam cocok dinikmati saat liburan tahun baruan. (Foto: kaba12.co.id)[/caption]

Makanan yang dibuat dari nangka muda ini, cukup lembut dimulut saat disantap dan dibuat menggunakan adonan bumbu rendang yang khas.

Cubadak Kicuah juga disajikan pada berbagai acara besar di Kabupaten Agam, sebab menghasilkan rasa seperti rendang khas Minang.

5. Gulai Kapalo Lauak

[caption id="attachment_41065" align="alignnone" width="788"]Gulai Kapalo Lauak kabupaten agam Gulai Kapalo Lauak khas kabupaten agam (foto: disparpora Kab Agam)[/caption]

Menu andalan dari Pesisir Tiku, Kecamatan Tanjung Mutiara ini satu porsinya mencapai harga dari Rp25.000 - Rp80.000 menurut disparpora Agam.

Makanan yang berbahan dasar ikan laut segar ini merupakan hasil tangkapan para nelayan lokal, dimasak menggunakan bahan rempah-rempah berkualitas khas.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini