Harga Tiket Naik Armada Bus ALS Medan-Jakarta Termasuk Bandung

×

Harga Tiket Naik Armada Bus ALS Medan-Jakarta Termasuk Bandung

Bagikan berita
Ilustrasi Armada Bus (Canva/Kariadil Harefa)
Ilustrasi Armada Bus (Canva/Kariadil Harefa)

HALONUSA.COM – Naik armada bus Antar Lintas Sumatera (ALS) sudah sangat mudah, bahkan memesan tiket bisa secara online dan offline dengan mendatangi agen trayek bus antar kota antar provinsi (AKAP).

Harga tiket naik armada bus ALS rute Medan-Jakarta atau Jakarta-Medan, atau menuju Padang dan Bandung semua tersedia. Harga tiket bus ALS sesuai dengan kategori kelas.

Mulai dari kelas bisnis maupun kelas ekonomi terdapat pada bus ALS. Penentuan harga tiket berdasarkan jarak dan tujuan daerah perjalanan.

Misalnya dari Medan mau ke Jakarta, harga tiket tersedia pada loket atau bisa memesan secara online.

Berikut Daftar Harga Tiket Armada Bus ALS

Bus ALS tidak hanya melayani perjalanan di Pulau Sumatera melainkan melayani perjalanan penumpang lintas provinsi hingga ke Pulau Jawa.

Sebelum membeli tiket bus PO ALS, kamu harus tahu jenis kelas bus tersebut.

Kelas Super Eksekutif

Armada bus PO ALS ini menyediakan harga tiket kelas super eksekutif. Fasilitas yang ada bantal, selimut, TV, AC dan ada toilet.

Selain itu bisa menikmati karaoke dan fasilitas elektronik untuk kebutuhan seperlunya bagi penumpang dan termasuk makanan dan minuman.

Jumlah kursinya terdapat 23 seat dan tentunya sangat super aman dan nyaman sehingga perjalanan sobat benar aman.

Kelas Eksekutif AC

Harga tiket armada ALS memang sangat tinggi, tapi sesuai dengan fasiltias yang mereka berikan untuk sobat.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini