Update Klasemen Perolehan Medali PON Papua 2021: Jawa Barat Sebagai Rival Provinsi Se-Indonesia

×

Update Klasemen Perolehan Medali PON Papua 2021: Jawa Barat Sebagai Rival Provinsi Se-Indonesia

Bagikan berita
Perebutan sengit medali pada ajang PON XX Papua 2021 (LIB)
Perebutan sengit medali pada ajang PON XX Papua 2021 (LIB)

Sejauh ini DKI Jakarta telah merebut medali  total 201 diantaranya, 71 emas, 59 perak, dan 71 perunggu.

Sedangkan sang tuan rumah Papua masih berada pada posisi keempat dan sulit terkejar oleh para rival di belakangnya.

Hingga Minggu, (10/10/2021) Papua telah mengoleksi 61 medali emas, 33 perak, dan 61 perunggu.

Raihan 155 medali bukanlah catatan yang buruk bagi Papua selaku tuan rumah penyelenggara PON edisi kali ini.

Hingga hari ini ternyata masih terdapat enam kontingen yang masih belum bisa menyumbang medali emas satupun.

Keenam kontingen tersebut antara lain Papua Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Utara, Sulawesi Barat, dan Maluku Utara.

Dengan demikian Papua Barat telah mengoleksi 10 perak dan 9 perunggu tanpa emas.

Diikuti Kalimantan Selatan yang meraih 4 perak dan 7 perunggu.

Serta Maluku Utara harus puas bertengger di posisi paling bawah setelah hanya meraih dua medali perunggu saja, tanpa emas maupun perak.

Berikut Peringkat 10 Besar klasemen sementara daftar perolehan medali PON XX Papua 2021, Minggu (10/10/2021) pukul 21.00 WIB.

  1. Jawa Barat : 83 Emas, 68 Perak, 73 Perunggu (Total 224 Medali)
  2. Editor : Redaksi
    Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini