6 Sirkuit yang Ada di Pasaman Barat, Crosser Sumbar Mari Merapat!

×

6 Sirkuit yang Ada di Pasaman Barat, Crosser Sumbar Mari Merapat!

Bagikan berita
Sirkuit Motocross 459 Lantan, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat. (Foto: Lombokpost)
Sirkuit Motocross 459 Lantan, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat. (Foto: Lombokpost)

HALONUSA - Dalam artikel ini akan mengulas beberapa sirkuit motocross yang ada di Kabupaten Pasaman Barat (Pasbar), Sumatera Barat (Sumbar).

Motocross adalah olahraga ekstrim yang memacu adrenalin dan membutuhkan keterampilan mengemudi yang luar biasa, keberanian, kecepatan, serta ketahanan fisik yang luar biasa.

Bagi para pecinta motocross, tidak ada yang lebih menarik daripada mengendarai di sirkuit yang menantang, membutuhkan kemampuan teknis yang hebat, dan memberikan sensasi yang tidak terlupakan.

Berikut Halonusa.id sudah merangkum 5 sirkuit motocross yang ada di Kabupaten Pasaman Barat yang dikutip dari berbagai sumber.

6 Sirkuit Motocross di Pasbar

1. Sirkuit Motocross Citra Baru

Sirkuit Motocross Citra Baru, Pasaman Barat. (Foto: Istimewa)
Sirkuit Motocross Citra Baru, Pasaman Barat. (Foto: Istimewa)

Sirkuit ini terletak di Desa Tempurung, Kecamatan Kinali, Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat.

Di sini beberapa kali kejuaran pernah terlaksana, salah satunya, Kejurnas Garuk Tanah pada putaran yang ke-4 di tahun 2009.

2. Sirkuit Peridon Siap Maju Aek Nabirong

Sirkuit Peridon Siap Maju Aek Nabirong, Pasaman Barat. (Foto: Istimewa)
Sirkuit Peridon Siap Maju Aek Nabirong, Pasaman Barat. (Foto: Istimewa)

Berlokasi di Nagari Pematang Panjang, Kecamatan Koto Balingka, Pasaman Barat, Sumatera Barat, kamu bisa menghabiskan waktumu di sini dengan balap motocross.

3. Sirkuit Motocross HIC Padang Tujuh

Editor : Heru C
Bagikan

Berita Terkait
Terkini