Tuntunan Sholat Sunnah Malam Lailatul Qadar Ramadhan 2023

×

Tuntunan Sholat Sunnah Malam Lailatul Qadar Ramadhan 2023

Bagikan berita
Ilustrasi sholat. (Foto: @videoblocks)
Ilustrasi sholat. (Foto: @videoblocks)

Berdasarkan riwayat yang tersebut dalam kitab Durratun Nashihin, bagi orang yang mengamalkan shalat sunnah dua rakaat di malam Lailatulqadar. Maka Allah SWT akan mengampuninya dan mengampuni kedua orang tuanya ketika ia bangun dari duduknya.

Dikutip laman Kemenag, Kitab Durratun Nasihin dikarang oleh Syekh Usman bin Hasan bin Ahmad Asy-Syakiri Al-Khubawi. Kitab ini terdiri atas 75 pasal yang memuat kisah-kisah.

Terutama kisah akan keutamaan suatu amal dan penjelasan berbagai hal dalam agama Islam. Seperti tentang keutamaan puasa.

Adapula dijelaskan mengemai ilmu, sahabat, keutamaan bulan Rajab, Syaban, Ramadan. Hingga penjelasan tentang hari kiamat, surga, neraka, dan lain sebagainya. (*)

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini