Jangan Panik! Obat Pertolongan Pertama yang Alami dan Mudah Didapatkan Dalam Kegiatan Alam Bebas

×

Jangan Panik! Obat Pertolongan Pertama yang Alami dan Mudah Didapatkan Dalam Kegiatan Alam Bebas

Bagikan berita
Jangan Panik! Obat Pertolongan Pertama yang Alami dan Mudah Didapatkan Dalam Kegiatan Alam Bebas(Foto:Instagram:@Restipramandani/Halonusa)||||||
Jangan Panik! Obat Pertolongan Pertama yang Alami dan Mudah Didapatkan Dalam Kegiatan Alam Bebas(Foto:Instagram:@Restipramandani/Halonusa)||||||

HALONUSA.COM - Tahukah kamu, bahwa banyak bahan alami yang dapat menjadi pengganti obat-obatan pengisi kotak P3K Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan, apalagi kamu yang suka beraktivitas luar ruang.

Mengingat, kecelakaan bisa terjadi secara tiba-tiba dan membutuhkan pertolongan pertama untuk mencegah dampak yang lebih fatal sebelum mendapatkan pertolongan medis.

Karena aktivitas luar ruang  kejadian yang rata-rata jauh dari fasilitas kesehatan dan jauh di pedalaman hutan, tidak memungkinkan korban akan mendapatkan penanganan segera dari medis.

Memungkinkan dari hal tersebut kamu dapat mengatasinya sebelum di tangani secara profesional.

Termasuk juga untuk mengatasi hal yang ringan  namun sangat sering terjadi , dari beberapa orang kebingungan dan cemas untuk mengatasinya, misalnya saat kulit terkena gigitan serangga, terbakar matahari, hingga mengalami iritasi.

Ada banyak obat pertolongan pertama alami yang bisa segera digunakan untuk meredakan rasa sakit.

Dan kamu juga tak perlu jauh mencarinya karena obat-obatan tersebut bisa dengan mudah ditemukan di sekitar lingkungan, apalagi di aktivitas luar ruang.

Lantas, obat alami apa saja yang bisa membantu dalam pertolongan pertama?

Pilihan Obat Pertolongan Pertama yang Alami dan Mudah Didapatkan

Beberapa pilihan obat pertolongan pertama yang alami yang dapat kamu gunakan, antara lain:

Lidah buaya

Pilihan obat pertolongan pertama alami yang bisa kamu dapat gunakan adalah lidah buaya.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini