3.805 MDPL Puncak Indrapura, Langkah Kecil di Puncak Gunung Kerinci, Atap Sumatera

×

3.805 MDPL Puncak Indrapura, Langkah Kecil di Puncak Gunung Kerinci, Atap Sumatera

Bagikan berita
Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera (Foto:Indra Rusmana)||Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera (Foto:Indra Rusmana)|Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak G
Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera (Foto:Indra Rusmana)||Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera (Foto:Indra Rusmana)|Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak G

[caption id="attachment_15207" align="aligncenter" width="600"]Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera (Foto:Indra Rusmana)[/caption]

Selanjutnya kita bahas masalah rentan waktu pendakian gunung Kerinci ini, Penulis merekomendasikan untuk rentan waktu 3 hari 2 malam. Meskipun dapat ditempuh dengan 2 hari 1 malam rasannya kurang cukup untuk menikmati segala pemandangan, suasana disana. Apalagi kita datang dari daerah yang jauh.

Mendaki bukanlah hanya tentang sampai-sampaian saja, tapi apa yang bisa kita ambil menjadi pelajaran dari setiap langkah kaki itu sendiri. Asseekkk, udah kaya paling bener aja Penulis yaa hahahhahaa.

Estimasi waktu pendakian, setelah mempersiapkan seluruh keperluan pendakian, para pendaki bisa mengurus pendaftaran simaksi di R10 atau bisa dilakukan di tempat penginapan masing-masing dengan biaya 10.000 ribu rupiah perorang dan permalamnya. Sangat murah sekalikan, secara gunung ini salah satu Seven Summit di Indonesia.

Bergera dari gerbang pendakian gunung kerinci hingga pos 1.

dapat ditempuh kurang lebih 40 menit perjalanan, mata air pos 1 terdapat disebelah kiri dari jalur, dengan rambu-rambu cukup jelas dengan kondisi mata air bersih, ya biasa untuk istirahat sejenak  dan melanjukan perjalanan menuju Pos 2 dapat ditempuh kurang lebih 40 menit perjalanan.

[caption id="attachment_15206" align="aligncenter" width="600"]Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera Puncak Indrapura 3.805 MDPL Langkah Kecil Dipuncak Gunung Kerinci Atap Sumatera (Foto:Indra Rusman)[/caption]

Mata air pos 2 terdapat disisi sebelah kiri dari jalur dngan kondisi mata air bersih.

Kita akan lanjut ke menuju pos 3 yang ,dapat ditempuh  kurang lebih 50 menit perjalanan dan hampir sama dengan posisi mata air lainya  pos 3 terdapat disebelah kiri, dengan rambu-rambu cukup jelas dan kondisi  mata air bersih.

Dari pos 3 ke shelter 1 dapat ditempuh dalam waktu 40 sampai 60 menit jika beban yang di bawa tidak cukup mengganggu pundak kalian. Dan setelah sampai dishelter 1 kalian bisa santai dahulu, jangan dipaksalan. Kadang setiap hal yang dipaksakan itu ngak enaakk hahhaa apaan sih.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini