Begitu semangat membara ditubuhmu wahai pemuda Tak takut akan tajamnya senjata engkau terhadang
Bercucuran keringat demi perlawanan musuh dari barat Berpacu dan mengencangkan tameng-tameng tebal pelindung
Sungguh sangat berat perjuanganmu terdahulu pemuda
Hingga membawa sumpah yang berhasil dilantunkan Menjadi perjuangan pemuda dan pemudi di masa kini
Dalam melanjutkan bakti terhadap keutuhan negeri
Pemuda Pemersatu BangsaDuapuluh Delapan Oktober tahun dua puluh delapan
Ruang sidang itu riuh
Dengan tangan terkepal disertai semangat membara di dalam dada
terucaplah mantra sakti Sumpah Pemuda !
Editor : Redaksi