Daftar 10 Kota Terkecil di Indonesia 2 Berasal dari Sumbar, Apakah Daerahmu Termasuk?

×

Daftar 10 Kota Terkecil di Indonesia 2 Berasal dari Sumbar, Apakah Daerahmu Termasuk?

Bagikan berita
Kota Tebing Tinggi Provinsi Sumatera Utara (Sumut). (Foto: Pemko Tebing Tinggi)
Kota Tebing Tinggi Provinsi Sumatera Utara (Sumut). (Foto: Pemko Tebing Tinggi)

HALONUSA - Berikut dalam artikel ini akan membahas seputar kota terkecil yang ada di Indonesia.

Bahkan dua di antaranya ada di wilayah Provinsi Sumatera Barat (Sumbar).

Seperti diketahui, Indonesia memiliki 100 kota yang tersebar di 34 provinsi, mulai dari yang sangat luas hingga yang terkecil.

Di Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), terdapat dua kota yang termasuk dalam daftar kota terkecil di Indonesia.

Berikut ini adalah daftar 10 kota terkecil di Indonesia berdasarkan informasi dari situs wikipedia.org.

10 Kota Terkecil di Indonesia

1. Sibolga

Terletak di Sumatra Utara, Sibolga adalah kota dengan luas wilayah hanya 10,77 km². Pada tahun 2020, jumlah penduduknya mencapai 89.584 orang.

2. Mojokerto

Mojokerto, yang berada di Jawa Timur, menempati urutan kedua sebagai kota terkecil dengan luas 16,47 km². Pada tahun 2020, kota ini dihuni oleh 132.434 orang.

3. Magelang

Editor : Heru C
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
KPU Sumbar