5. Rasuna Said
Rasuda said lahir di Maninjau pada 14 September 1910. Ia banyak memperjuangkan hak-hak wanita, serta fokus memperjuangkan hak wanita dalam pendidikan dan politik melalui surat kabar yang dipimpin sehingga Belanda mempersempit ruang geraknnya.
Rasuda Said diangkat jadi pahlawan nasional melalui Keppres 084/TK/Tahun 1974 pada 13 Desember 1974 oleh Presiden Soeharto.
6. Sutan Syahrir
Sutan Syahrir lahir di Padang Panjang pada 5 Maret 1909 dan meninggal dunia di Zurich, Swiss pada 9 April 1966 dalam usianya 76 tahun
Sutran Syahrir adalah Perdana Menteri pertama di Indonesia. Ia adalah saudara seayah dari Rohana Kuddus, yang merupakan seorang aktivis wanita dari Koto Gadang, Ampek Koto, Kabupaten Agam.Ditetapkan Presiden Soekarno melalui Keppres 76 Tahun 1966 sebagai pahlawan nasional.
7. Rohana Kudus
Rohana Kudus lahir di Nagari Koto Gadang, Kabupaten Agam pada 20 Desember 1884. Ia adalah kurnalis perempaun pertama di Indonesia.
Rohana Kudus mendirikan sekolah keterampilan khusus pada 11 Februari 1911, juga menjadi Direktur Koran Radio dan Cahaya, serta aktiv memperjuangan hak-hak perempuan.
Editor : TisyaSumber : YouTube Creative Hamdi