Gerak Cepat Satpol PP Respons Pesan Berantai Tawuran di SMP Padang

×

Gerak Cepat Satpol PP Respons Pesan Berantai Tawuran di SMP Padang

Bagikan berita
Sejumlah pelajar diantarkan pulang menggunakan mobil patroli Satpol PP Padang mengantisipasi informasi penyerangan dan aksi tawuran pada Jumat (16/9/2022) siang. (Foto: Dok. Istimewa)|Sejumlah pelajar yang ditangkap Satpol PP karena terindikasi hendak mel
Sejumlah pelajar diantarkan pulang menggunakan mobil patroli Satpol PP Padang mengantisipasi informasi penyerangan dan aksi tawuran pada Jumat (16/9/2022) siang. (Foto: Dok. Istimewa)|Sejumlah pelajar yang ditangkap Satpol PP karena terindikasi hendak mel

Di antaranya, SMP, 6, 33, 20 dan 24. Segerombolan pelajar tersebut akan melakukan aksi tawuran di SMP 17 Padang.

"Sampaikan melalui Wali Kelas (Walas) anak dijemput orang tua pukul 11.00 WIB di sekolah. Siswa dicepatkan pulang seluruhnya, Proses Belajar Mengajar (PBM) hanya sampai pukul 11.00 WIB," bunyi pesan tersebut.

"Tolong hubungi Bhabin Kamtibmas Polsek Padang Selatan dan Babinsa. Tolong bantuannya di gerbang sekolah luar pinggir jalan raya," sambung pesan tersebut. (*)

Baca juga:

https://halonusa.com/gaduh-aksi-tawuran-sejumlah-pelajar-smp-di-padang-ini-kata-polisi/

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini