Kasus Korupsi Dana Hibah KONI Padang, Benarkah Ketua PSP Mahyeldi Terlibat?

×

Kasus Korupsi Dana Hibah KONI Padang, Benarkah Ketua PSP Mahyeldi Terlibat?

Bagikan berita
Agus Suardi (mantan Ketua KONI Padang dan KONI Sumbar) bersama penasihat hukum Desi Putri saat berada di Kejari Padang, Sumbar [Halonusa]
Agus Suardi (mantan Ketua KONI Padang dan KONI Sumbar) bersama penasihat hukum Desi Putri saat berada di Kejari Padang, Sumbar [Halonusa]

Baca Juga: Terseret Kasus Korupsi, Mantan Ketua KONI Sumbar Seret Nama Gubernur

Adapun Agus Suardi mengatakan, kalau dirinya menyampaikan apa yang menjadi pertanyaan penyidik kepadanya. Mantan Bendara PSP Padang sekaligus Ketua KONI Padang pada periode kasus dugaan korupsi dana hibah tersebut tidak ia tampik.

"Semua berdasarkan jelas berdasarkan keterangan dari kuasa hukum saya," ujar Agus Suardi kepada wartawan.

Apakah Walikota Padang yang dimaksud sebelumnya adalah yang menjabat gubernur Sumbar saat ini? Agus Suardi menjawab, kawan-kawan pasti tahu siapa Ketua PSP Padang yang menjabat periode itu.

"Saya tidak ingin menyebut nama, namun kawan-kawan wartawan pasti tahu periode jabatan dari Ketua PSP semasa saya menjabat pada kala itu," terangnya. (*)

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini