Rumitnya Penanganan Kanker di Indonesia, Presiden Jokowi Perlu Nyatakan Perang

×

Rumitnya Penanganan Kanker di Indonesia, Presiden Jokowi Perlu Nyatakan Perang

Bagikan berita
Hari Kanker Sedunia 2022 [Canva/Kariadil Harefa/Halonusa]
Hari Kanker Sedunia 2022 [Canva/Kariadil Harefa/Halonusa]

"Ini tentunya kita berkaca apa yang telah negara lain lakukan seperti Amerika Serikat," ungkapnya.

Menurutnya lagi perang melawan kanker tidak hanya kerjaan para menteri. "Jadi presiden yang harus mendeklarasikan, sebagaimana dulu kita menyatakan perang terhadap lima penyakit infeksi anak-anak," tutur dokter Evlina.

Ia juga mengemukakan pada era 1980-an saat imunisasi di deklarasikan. Presiden langsung yang menyatakan perang.

"Jadi tidak hanya dari kelompok kedokteran atau kementerian, tapi harus presiden langsung, karena menyakut banyak pihak," tutup

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini