Merawat Sungai, 44 Relawan Komunitas Peduli Sungai di Maluku Menerima Penghargaan BNPB

×

Merawat Sungai, 44 Relawan Komunitas Peduli Sungai di Maluku Menerima Penghargaan BNPB

Bagikan berita
Kepala BNPB Letjen TNI Ganip Warsito menyerahkan piagam penghargaan kepada 44 relawan tergabung dalam Komunitas Peduli Sungai (KPS) usai kegiatan Bulan Pengurangan Risiko Bencana (PRB) 2021, di Kota Ambon.
Kepala BNPB Letjen TNI Ganip Warsito menyerahkan piagam penghargaan kepada 44 relawan tergabung dalam Komunitas Peduli Sungai (KPS) usai kegiatan Bulan Pengurangan Risiko Bencana (PRB) 2021, di Kota Ambon.

"Jangan tinggalkan air mata untuk anak cucu kita. Tetapi tinggalkanlah mata air untuk mereka," kata Murad.

Kelima perwakilan KPS tersebut meliputi KPS Kalesang Negeri Soya sebagai pengelola Daerah Aliran Sungai (DAS) Batugajah, KPS Oriental di DAS Batu Gantung, KPS Hatukau yang mengelola DAS Sungai Batu Merah, KPS Alstonia dan KPS Kalesang Soya.

Pemberian penghargaan itu bagian dari rangkaian kegiatan Bulan Pengurangan Risiko Bencana (PRB) Tahun 2021, diselenggarakan di Kota Ambon. (*)

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini