Mahyeldi juga menekankan pentingnya generasi muda untuk memperkuat kapasitas diri dengan belajar dari para lansia. Ia memastikan bahwa Pemprov Sumbar terus berkomitmen memberikan perhatian kepada lansia melalui berbagai program Dinas Sosial (Dinsos).
"Jika ada lansia yang terlantar, laporkan kepada kami. Kami siap membantu karena fasilitasnya tersedia. Saya juga mengimbau seluruh ASN di Pemprov Sumbar untuk senantiasa membahagiakan orang tua masing-masing, dengan sering bertemu muka dan mengunggah foto bersama mereka di grup perpesanan OPD," pungkas Mahyeldi. (*) Editor : Heru C
Home
Berita
Selain Gratis Naik Trans Padang, 110 Lansia Diberi Bantuan Rp489.000 per Orang oleh Pemko Padang
Selain Gratis Naik Trans Padang, 110 Lansia Diberi Bantuan Rp489.000 per Orang oleh Pemko Padang
Berita Terkait