Nekat Terobos Jalan di Lembah Anai, Satu Unit Mobil Terperosok

×

Nekat Terobos Jalan di Lembah Anai, Satu Unit Mobil Terperosok

Bagikan berita
Nekat Terobos Jalan di Lembah Anai, Satu Unit Mobil Terperosok
Nekat Terobos Jalan di Lembah Anai, Satu Unit Mobil Terperosok

Pemerintah Provinsi Sumatera Barat telah mengumumkan penutupan Jalan Lembah Anai untuk perbaikan setelah bencana alam yang melanda daerah tersebut pada Sabtu, 11 Mei 2024.

Penutupan ini dilakukan untuk menjamin keselamatan pengguna jalan dan memperbaiki infrastruktur yang rusak akibat longsor.

Kabid Humas Polda Sumatera Barat, Kombes Pol Dwi Sulistyawan, pada Jumat (24/5/2024) menyatakan bahwa penutupan jalan ini merupakan langkah penting untuk memastikan keamanan dan keselamatan masyarakat.

"Kami dari Polda Sumatera Barat mendukung penuh upaya perbaikan ini. Penutupan Jalan Lembah Anai adalah tindakan yang diperlukan untuk mengatasi dampak dari longsor yang terjadi dan memastikan jalan ini aman digunakan kembali," ujar Kombes Dwi Sulistyawan. (*)

Editor : Heru C
Bagikan

Berita Terkait
Terkini